logo

Desa Cikupa

Jalan Desa No.10 Desa Cikupa 45562
Telp. 089617082830 Email : [email protected]
Kembali

MONITORING & EVALUASI PERKEMBANGAN MENUJU DESA CINTA STATISTIK (DESA CANTIK) BERSAMA BPS KABUPATEN KUNINGAN

20
15 Nov 2024
Admin Desa Cikupa
logo

Jum'at, 15 November 2024 pukul 14.00 WIB bertempat di Balai Desa Cikupa tim Desa Cinta Statistik (Desa Cantik) Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Kuningan Bapak Andriyanto melakukan monitoring dan evaluasi kegiatan Desa Cantik di Desa Cikupa Kecamatan Darma Kabupaten Kuningan.

Selama kurang lebih dua bulan ini pemerintah desa dan kader desa cantik sedang melakukan analisis, pengelolaan dan pemanfaatan data yang ada di desa sehingga perencanaan pembangunan desa menjadi lebih tepat sasaran. Pendataan ini bertujuan untuk memastikan bahwa program Desa Cinta Statistik benar-benar memberikan dampak yang signifikan bagi peningkatan kualitas hidup masyarakat desa melalui pemanfaatan data statistik yang akurat dan relevan. Dengan demikian, perkembangan menuju Desa Cinta Statistik tidak hanya berhenti pada aspek pelatihan dan edukasi, tetapi juga pada implementasi data yang digunakan untuk merencanakan dan mengevaluasi kebijakan pembangunan yang berbasis bukti.

Kategori

  1. Default

Hubungi Kami

logo

Cikupa

Jalan Desa No.10 Desa Cikupa Darma

089617082830

[email protected]

Lokasi Balai Desa

Portal Resmi Sistem Informasi Pemerintahan Desa Kelurahan Terpadu
Desa Cikupa, Kec. Darma, Kab. Kuningan, Prov. Jawa Barat

SIPDeskel V1.0.8.24

© METADESA 2024